Sabtu, 08 Januari 2022

Lirik Lagu: Engkaulah Bapa Yang Ampuni

ENGKAULAH BAPA YANG AMPUNI

Kidung Fajar Mempelai


ENGKAULAH BAPA YANG AMPUNI
SEMBUHKAN SEGALA SAKITKU
DARI LOBANG KUBUR KAU ANGKATKU
KUBERSYUKUR S’GALA KEBAIKANMU
 
Bait 2
 
KEBAIKAN-MU PUASKAN HASRATKU
KEKUATANKU SLALU JADI BARU
SEPERTI BURUNG RAJAWALI
TERBANG TINGGI OLEH KUAT SAYAPNYA
 
Refrein:
 
SETINGGI LANGIT  DARI BUMI
DEMIKIANLAH KASIH SETIA-NYA
BAGI ORANG YANG TAKUT AKAN DIA
DAN SEJAUH TIMUR DARI BARAT
DEMIKIANLAH DIJAUHKAN-NYA
SGALA DOSA DAN PELANGGARAN KITA
DISUCIKAN OLEH DARAH YESUS
 
CODA :
T’RIMA KASIH YESUS MEMPELAIKU


Solo Hasudungan Simangunsong (Mp3)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar